Hi,
readers! Masih dengan saya, blogger yang masih noob tetapi terus berusaha membuat blog yang dapat memberi informasi yang menarik tentang musik dan
film. Kali ini, saya akan “ceramah” lagi
dan tema “ceramah” saya kali ini, yaitu Makna Dari Lagu I Believe I Can Fly
yang dipopulerkna oleh R. Kelly. Siapa sih yang gak tau lagu satu ini? Meskipun
lagu ini adalah salah satu Lagu Jaman Old, tetapi lagu ini tetap saja menjadi
lagu favorit bagi para penikmat musik di mancanegara. Lagu ini juga masih sering
dinyanyikan karena makna dari liriknya yang begitu menginspirasi orang banyak. Saya
sendiri juga sangat terinspirasi dengan lagu ini. Sebelum kita membahas makna
yang terkandung di dalam lirik lagu tersebut, saya akan menyajikan lirik
lagunya terlebih dahulu. Check it out!
I Believe I Can Fly – R. Kelly
I used to
think that I could not go on
Dulu kukira ku tak
dapat bertahan
That life
was nothing but an awful song
Dan (kukira) hidup
hanyalah senandung yang menakutkan
But now I
know the meaning of true love
Tapi sekarang kutahu
arti dari sebuah cinta sejati
I’m leaning
on the everlasting arms
Kini aku bersandar
di lengan abadi
If I can
see it, then I can do it
Jika aku bisa
melihatnya, lalu aku bisa melakukannya
If I just
believe it, there’s nothing to it
Jika aku
meyakininya, semua ‘kan menjadi mudah
I believe
I can fly
Aku yakin aku bisa
terbang
I believe
I can touch the sky
Aku yakin aku bisa
menyentuh langit
I think
about it every night and day
Siang malam
kupikirkan
Spread my
wings and fly away
Kubentangkan sayapku
dan terbang
I believe
I can soar
Kuyakin aku bisa
mengangkasa
I see me
running through that open door
Kulihat diriku
berjalan melalui pintu terbuka itu
I believe
I can fly, I believe I can fly, I believe i can fly
Aku yakin aku bisa
terbang, Aku yakin aku bisa terbang, Aku yakin aku bisa terbang
See I was
on the verge of breaking down
Kulihat diriku
diambang kehancuran
Sometimes
silence can seem so loud
Terkadang keheningan
terdengar sangat nyaring
There are
miracles in life I must achieve
Banyak mukjizat
dalam kehidupan yang harus kucapai
But first
I know it starts inside of me
Namun kutahu semua
bermula di dalam diriku
If I can
see it, then I can do it
Jika aku bisa
melihatnya, lalu aku bisa melakukannya
If I just
believe it, there’s nothing to it
Jika aku
meyakininya, semua ‘kan menjadi mudah
I believe
I can fly
Aku yakin aku bisa
terbang
I believe
I can touch the sky
Aku yakin aku bisa
menyentuh langit
I think
about it every night and day
Siang malam
kupikirkan
Spread my
wings and fly away
Kubentangkan sayapku
dan terbang
I believe
I can soar
Kuyakin aku bisa
mengangkasa
I see me
running through that open door
Kulihat diriku
berjalan melalui pintu terbuka itu
I believe
I can fly, I believe I can fly, I believe I can fly
Aku yakin aku bisa
terbang, Aku yakin aku bisa terbang, Aku yakin aku bisa terbang
‘Cause I
believe in me
Karena kupercaya pada
diriku
Oh oh oh
If I can
see it, then I can do it
Jika aku bisa
melihatnya, lalu aku bisa melakukannya
If I just
believe it, there’s nothing to it
Jika aku
meyakininya, semua ‘kan menjadi mudah
I believe
I can fly
Aku yakin aku bisa
terbang
I believe
I can touch the sky
Aku yakin aku bisa
menyentuh langit
I think
about it every night and day
Siang malam
kupikirkan
Spread my
wings and fly away
Kubentangkan sayapku
dan terbang
I believe
I can soar
Kuyakin aku bisa
mengangkasa
I see me
running through that open door
Kulihat diriku
berjalan melalui pintu terbuka itu
I believe
I can fly, I believe fly, I believe I can fly
Aku yakin aku bisa
terbang, Aku yakin aku bisa terbang, Aku yakin aku bisa terbang
Fly.....y.....y
Terbang.....
Ya,
seperti itulah lirik lagu I Believe I Can Fly. Seperti yang tadi sudah saya
sampaikan, lirik lagu ini penuh dengan makna yang sangat menginspirasi banyak
orang. Lirik lagu ini mengandung pesan yang mampu membangkitkan orang – orang dari
keterpurukan. Namun, apa sih sebenarnya makna dari lagu ini?
Readers,
sebagai manusia pasti kita memiliki mimpi. Bahkan, ada juga yang bermimpi ingin
tinggal di planet Mars, misalnya. Namun, apakah itu dilarang? Tentu saja tidak.
Semua bebas untuk bermimpi. Akan tetapi, kita juga tidak boleh menganggap mimpi
itu adalah sesuatu yang tidak dapat diraih. Jangan beranggapan kalau mimpi itu
mustahil untuk diraih. Semua mimpi dapat diraih jika kita mau berusaha dan
berdo’a. Ingat kata – kata ini, “Maybe
For You, It Is Impossible. But, For Allah No.” Allah SWT akan mengabulkan
semua permintaan kita jika kita ingin berusaha dan berdo’a, sekalipun keinginan
kita itu mustahil untuk diraih, jika Allah sudah berkata “Kun,” maka jadilah. So, don’t give up on your dreams, readers!
Inilah video
lirik dari lagu I Believe I Can Fly... check it out!
0 komentar:
Posting Komentar